Sabtu, 22 Oktober 2016

CARA MENGHITUNG KUAT ARUS DENGAN EWB

(Electronic Workbench)


        EWB (Electronic WorkBench) adalah salah satu jenis software elektronika yang digunakan untuk melakukan simulasi terhadap cara kerja dari suatu rangkaian listrik. Tapi ini hanya sebuah simulasi untuk mengetahui keluaran ideal. Maksudnya keluaran yang tanpa diganggu oleh faktor faktor lain.
Ini adalah salah satu contoh rangkaian listrik menggunakan EWB, hasilnya pun ada dibawahnya:


Gambar diatas adalah contoh rangkaian mencari hambatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar